You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
20 Lampu di Taman Viadukct Jatinegara Padam
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Taman Viaduct Jatinegara Bebas PSK

Berbeda dengan Taman Viaduct Klender, Taman Viaduct Jatinegara bebas dari penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS). Kondisi ini jauh berbeda dari tahun 1990-an.

Sekarang sudah tidak pernah ada lagi PSK mangkal di dalam taman

Ayub (50), seorang petugas kebersihan Taman Viaduct menuturkan, saat ini tidak ada lagi PSK mangkal di taman. Sejumlah pekerja Seks Komersial (PSK) saat ini, hanya mangkal di pinggir Jalan Raya Bekasi. Tepatnya mulai dari traffic light (TL) Prumpung sampai kawasan Kebon Singkong.

"Sekarang sudah tidak pernah ada lagi PSK mangkal di dalam taman. Kalau tahun 1990-an, di sini memang pusatnya. Bahkan banyak yang transaksi di sini," ujar Ayub (50), Rabu (10/2).

Fasilitas Taman Viaduct Rusak

Sebelumnya, Taman Viaduct Jatinegara kerap jadi tempat mangkalnya PSK. Namun setelah pagar taman ditinggikan sampai 2,5 meter, Pedagang Kaki Lima (PKL) dan PSK tidak bisa masuk ke area taman. Petugas Satpol juga rutin menggelar razia.

Taman ini dirawat oleh sekitar 24 petugas harian lepas (PHL). Pohon yang terlihat rindang ditoping. Sehingga taman benar-benar terawat dan rapih.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1251 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1201 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1058 personDessy Suciati
  4. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye963 personDessy Suciati
  5. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye957 personTiyo Surya Sakti